METRO SUMBAR

Pemkab Gandeng Angkasa Pura Benahi Pantai

0
×

Pemkab Gandeng Angkasa Pura Benahi Pantai

Sebarkan artikel ini

PADANGPARIAMAN, METRO
Bupati Padangpariaman H Ali Mukhni, kemarin, menggandeng PT Angkasa Pura II  Cabang BIM untuk kembangkan sarana dan prasarana wisata di kawasan Pantai Katapiang, Kecamatan Batang Anai, Kabupaten Padangpariaman.

 Keinginan dan harapan Bupati H Ali Mukhni ini di sambut baik oleh Executive General Manager PT Angkasa Pura II Cabang BIM Yos Suwagiyono.

“Insyallah dalam waktu dekat akan disiapkan segala sesuatu untuk kemajuan Kabupaten Padangpariaman dalam wisata. Indah Pantai Ketaping dapat menambah Pendapatan Asli Daerah (PAD). Kita berharap semua lampisan masyarakat mendukung program ini,” tandas Ali Mukhni. (efa)